Tujuan HIMAPEM

HIMAPEM FISIP ULM bertujuan:

  1. Mempererat tali persaudaraan di kalangan mahasiswa program studi Ilmu Pemerintahan.
  2. Menghimpun, menyalurkan, menyuarakan dan menyampaikan aspirasi seluruh mahasiswa program studi Ilmu Pemerintahan melalui HIMAPEM FISIP ULM, kepada lembaga-lembaga lainnya agar dijadikan pertimbangan dalam pengambilan kebijakan atau keputusan oleh para pihak yang berwenang bagi kemaslahatan bersama.





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Danantara antara Penyelamat atau Petaka

RUU TNI Sebagai Masa Depan Baru atau Bayang-bayang Lama?

Harganas 2025: Dari Keluarga untuk Indonesia Maju